Yonif 721/Makkasau Sambut Kedatangan Pj Gubernur Nikolaus Kondomo

    Yonif 721/Makkasau Sambut Kedatangan Pj Gubernur Nikolaus Kondomo

    LANNY JAYA, - Beberapa pihak menyambut kedatangan Pj Gubernur Papua Pegunungan, Nikolaus Kondomo dalam rangka kunjungan kerja yang dilakukan di Kabupaten Tolikara, Papua Pegunungan. Senin (19/06/2023).

    Salah satunya, ialah dari pihak Satgas Pamrahwan Yonif 721/Makkasau bersama beberapa pihak Forkopimda setempat.

    Papen Satgas Yonif 721/Makkasau, Letda Chb Rencha Putra mengatakan kunjungan kerja yang dilakukan oleh Pj Gubernur itu, dalam rangka meninjau pembangunan Stadion VIP Sepak Bola Karubaga.

    “Kebetulan, sekarang juga dilakukan peletakan batu pertama oleh Pj Gubernur, ” kata Rencha.

    Rencha mengatakan, beberapa aparat keamanan pun disiagakan di sekitar Kawasan peletakan batu pertama. Salah satunya aparat dari Polri yang bersinergi bersama TNI, khususnya Satgas Pamrahwan 721/Makkasau.

    “Pada intinya, kita menjamin keamanan kunjungan kerja yang dilakukan oleh Pj Gubernur saat ini, ” bebernya. (*) 

    lanny jaya
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Peringatan Hari Bhayangkara ke-77, Kapolda...

    Artikel Berikutnya

    Danrem 172/PWY Laksanakan Kunjungan Kerja...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bakti Sosial Prajurit Buaya Putih, Berikan Senyuman Warga Pedalaman Papua
    Gelar Karya Bakti, Satgas Yonif 512/QY Laksanakan Pembersihan di Lingkungan SMP N 1 Atap Bompay
    Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden
    Empowering Yalai: HABEMA's Rosita Program Boosts Local Economy

    Ikuti Kami